News 

Bawa Keranda, Pocong-Pocong ini Ikut Takbir Keliling di Yogyakarta

Sekoci.net – Perayaan takbir 2019 di Condongcatur Tengah, Sleman, Yogyakarta mengusung tema transportasi. Ingin tampil beda dari peserta lain kelompok takbir nomor urut 9 menampilkan keranda dengan iring-iringan peserta yang mengenakan kostum pocong.

Peserta mengatakan keranda merupakan transportasi menuju liang lahat. Kreasi tersebut bertujuan untuk mengingatkan bahwa selain kemeriahan menyambut ramadhan, kita juga pasti dihadapkan dengan kematian.

Panitia Hari Besar Islam Condongcatur tengah mengatakan tahun ini antusiasme peserta takbir keliling semakin meningkat. Selain memperebutkan juara kreasi terbaik panitia juga menyiapkan hadiah untuk peserta dengan anggota terbanyak.

Facebook Comments

Berita Lainnya

Leave a Comment